AMD Luncurkan Prosesor Desktop & Laptop Baru di Computex 2024
Ryzen 9000 dan Ryzen AI 300 menjadi seri prosesor terbaru yang diluncurkan AMD yang berbasiskan arsitektur Zen 5.
Ryzen 9000 dan Ryzen AI 300 menjadi seri prosesor terbaru yang diluncurkan AMD yang berbasiskan arsitektur Zen 5.
AMD 3015e dan 3020e adalah dua prosesor laptop terbaru dari AMD yang hemat daya dan bisa menjadi jagoan untuk segmen laptop murah.
AMD menghadirkan tiga varian prosesor baru di lini Ryzen 3000XT dengan boost yang lebih kencang dari varian pendahulunya.
AMD Ryzen 3 3100 dan 3300X melengkapi lini Ryzen generasi kedua. Dua prosesor quad core ini dibanderol dengan harga yang terjangkau.
AMD meluncurkan Radeon RX 590, jagoan baru di kelas menengah yang masih mengandalkan Polaris.
Dengan ditenagai APU AMD Ryzen dan didukung dengan desain convertible serta mendukung stylus, HP Envy x360 13 menyasar para kreator dan profesional yang membutuhkan perangkat yang fleksibel dan bertenaga.
Asus merilis X505ZA dengan pilihan APU AMD Ryzen 3 dan Ryzen 5 dengan harga yang terjangkau untuk segmen mainstream.
Impresi singkat notebook dengan APU AMD Ryzen pertama di Indonesia, Acer Swift 3.
Mengenal lebih lanjut spesifikasi dari Acer Swift 3 yang ditenagai oleh APU AMD Ryzen.
Acer Swift 3 menjadi laptop pertama di Indonesia yang menggunakan APU AMD Ryzen.